Halo, teman-teman!! Pastinya sudah tau dong kalau mulai 18 April 2020 nanti handphone alias hp yang IMEI-nya tidak legal bakalan diblokir oleh pemerintah. Nah, karena masih ada waktu, begini nih cara cepat cepat cek IMEI HP legal atau tidak. Silakan simak informasi lengkap di bawah ini.